Bandarlampung,WawaiMedia – Setiap Tahun Unit Pendidikan Dewan Dakwah Lampung rutin mengirim dai ke pelosok – pelosok desa selama Ramadhan. Salah satu persiapannya yakni Dauroh Kafilah Dakwah Ramadhan yang dilaksanakan di Aula Dewan Dakwah Lampung, pada Minggu (6/3/2023).
Sebanyak 22 peserta mengikuti kegiatan ini terdiri dari Akademi Dakwah Indonesia Lampung, Mahad Tadabur Qur’an, Quranic School dan PPTQ Dewan Dakwah Lampung Kemiling.