Generasi Muda Siap Hadapi Disrupsi Teknologi : MLC Gelar Acara Leadership Collaborative Academy

0
138
Metro Learning Center siap gali potensi generasi muda melalui acara Leadership Collaborative Academy

METRO – Metro Learning Center (MLC) mengadakan acara Leadership Collaborative Academy pada hari Minggu, 30 Juni 2024. Leadership Collaborative Academy ini bertujuan untuk mengembangkan potensi generasi muda dan membahas peran mereka dalam menghadapi disrupsi teknologi.

CEO MLC, Doni Ardiansyah, S.E., mengajak semua peserta untuk memanfaatkan acara ini sebagai momentum untuk menginspirasi dan mendorong perubahan positif.